Postingan

Melupakan Dan Mengingat

Gambar
  Melupakan dan Mengingat   Teori Kelupaan Sebagai manusia, kita pasti pernah melakukan kesalahan. Begitupula lupa, kita sering mengalami kelupaan yang terjadi tanpa sengaja. Dalam kognitif, hal semacam ini disebut kegagalan penyandian (failure to encode) yang mengacu pada kegagalan memasukkan materi ke dalam LTM. Jika informasi tidak memasuki otak kita melalui reseptor-reseptor sensorik akibat pengaruh sistem atensi, yang berakibat pada tidak adanya informasi yang dapat di ingat. Kelupaan dapat terjadi karena ada faktor yang menyebabkan terjadinya kegagalan penyandian tersebut, salah satu faktor yang dapat memengaruhi kegagalan penyandian adalah faktor stress. Kelupaan yang terjadi karena terbentuknya memori yang tidak sempurna, dikarenakan hilangnya memori akibat gangguan organik yang terjadi saat pembentukan jejak memori (memory trace). Ada beberapa jenis kelupaan, diantaranya : a) Amnesia, yaitu kelupaan yang terjadi akrena adanya masalah di otak. Amnesia...

Memori Jangka Panjang Dan Jangka Pendek

Gambar
  MEMORI JANGKA PENDEK DAN JANGKA PANJANG     MEMORI JANGKA PENDEK ( SHORT-TERM MEMORY ) Berperan penting dalam pemrosesan memori.Karakteristiknya, kapasitas penyimpanan terbatas sehingga terbatas dalam perosesan informasi.Beberapa penelitian membuktikan bahwa jika informasi tidak diulang-ulangi, informasi tersebut akan terhapus dari memori jangka pendek. Gagasan menurut penelitian suami-istri Peterson: sejumlah hal diingat selama sesaat, sedangkan hal-hal lain diingat dalam jangka waktu yang lama. pengambilan informasi dalam memori adalah karakteristik memori jangka pendek. Pengambilan seluruh informasi yang lainnya adalah karakteristik memori jangka panjang. Kinerja memori jangka pendek dapat mengalami hambatan, sementara kinerja memori jangka panjang tetap stabil. Model Memori Kerja Memori kerja ( working memory ) diartikan sebagai suatu tipe yang secara konstan mengubah, mengkombinasikan, dan memperbarui informasi baru dan lama.Me...